Minggu, 08 April 2012

RELASI MANUSIA dan KOMUNUNIKASI ANTARPRIBADI

Pada dasarnya, relasi antarpridi itu bersifat dinami, sehingga bisa berubah dari titk harmonis ketitik konflik. komunikasi memegang peran penting dalam membangun, mengebangkan, dan menjaga relasi antarpribadi.
Titik penting dalam relasi antarpribadi itu ada pada pemahman komunikasi bisa membangun pemahaman tetapi bisa juga sebliknya memmbangun ketidaksalahpahaman atau salah pengertian apabila dibangun komunikasi mampu membangun pemahaman maka relasi antarpribadi terbangun rasa percaya diri sehingga membawa pada keterbukaan dan akirnya relasi yang intim. Kemampuan komunikasi dengan baik juga merupakan kemamumpuan yang khas yang dimiliki oleh yang memiliki kecerdasan antrapribadi.


Ciri-Ciri kemampuan menjalin relasi dan berkomunikasi
1. menunjukan empati terhadap orang lain.
2.Di hargai sesama
3. Menjalin relasi yang baik dengan sebaya
4.Menujukan kemampuan memimpin
5.Bekerja secara kooperatif dengan relasi orang lain.
6.Bisa bertindak sebagai moderator atau konselor bagi orang lain
7.Peka terhadap orang lain
8.Bisa memahami orang lain
9. Memiliki kemampuan meorganisasikan komunikasi dan adakalanya memanipulasi orang lain

RELASI dan KEBUTUHAN MANUSIA


Dalam hirarki kebutuhan, manusia memiliki kebutuhan-kebutuhan dari yang paling hingga yang tertinggi seperti berikut:
1. Kebutuhan fisiologis: kebutuhan mempertahankan kelangsungan hidup
2. Kebutuhan rasa aman seperti mendapatkan perlindungan aman
3. Kebutuhan cinta kasih dan memiliki seperti mendapatkan pasangan hidup
4.Kebutuhan harga diri seperti ingin di hargai dan di hormati oranglain.
5.Kebutuhan aktualisasi diri seperti mengikuti club dan prestisius

Jalaludin rahman(1985:47-49) Menjelaskan bahwa motif manusia dapat diuraikan berdasarkan pendekatan sosiogenis, yakni motif sekunder sebgai lawan dari motif primer(biologis)
motif-motif tersebut mencakup sebagai berikut:
1. Motif ingin tahu : mengerti, menata, memduga,
2.Motif kompetensi: menunjukan kemapuan menyelesaikan masalah.
3. Motif cinta: mencintai dan dicintaiorang lain
4. Motif harga diri dan kebutuhan untuk mencari identitas
5. Kebutuhan akan pemenuhan atau aktualisasi diri

SIFAT RELASI MANUSIA

Komunikasi memegang peran penting dalam membangun relasi harmonis atau menyelesaikan konflik.
Bahkan konflik pada dasarnya merupakan persepsi atas pikiran dan perasaan orang lain dari diri sendiri kita yang berkomunikasi oleh karena itu komunikasi bisa melahirkan konflik bisa mencerminkan konflik apakah menjadi destruktif atau konstruktif

Dalam mengatasi konflik manusia memiliki kemampuan untuk mengelola konflik tersebut. Ada beberapa strategi yang bisa di pergunakan dalam strategi tersebut sebagai berikut:
1. Menghindar
2. Memaksa orang lain untuk menerima solusi yang ditawarkan
3. Melunak
4. Kompromi
5. Memandang konflik sebagai perkara yang harus diselesaikan

Ini kurang lebih sama dengan pendekatan managemen konflik yang memiliki cara mengatasi konflik dengan cara berikut:
1. Menmghindar
2. Membantu
3.Kompromi
4. Dominasi
5.Intergrasi


PENGEMBANGAN RELASI DALAM KOMUNIKASI ANTARPRIBADI

Jenis-jenis relasi yang ada dalam kehidupan meliputi:
1. Relasi yang di formalkan sepertinperkawinan
2. Relasi intim seperti sepasang kekasih
3.Persahabatan
4. Keluarga
5.Kekerabatan
6.Persaudaraan

Untuk membangun relasi yang akrab itu kita perlu mengetahui apa yang diharapkan manusia akan mendapatkan kegembiraan, keyakinan, berbagi kepercayaan. saling membantu, spontanitas, sedangkan untuk relasi dalam keluarga kita bisa menggunakan teori pandangan komunikasi antarpribadi.
Teoti ini antara lain di bangun perdasarkan aksioma bahwa komunikasi adalah isi ditambah relasi. oleh karena itu dalam berkomunikasi antarpribadi inti dan relasi menjadi faktor yang ditentukan.




sumber: Komunikasi antarpribadi Universitas Terbuka . 

1 komentar:

  1. ok namun kita sebagai manusia harus berintegrasi dahulu sebelum melakukan sesuatu yang pada dasarnya akan melibatkans eorang indifidu,kelom pok,dan masarakat.

    BalasHapus